PENGEMBANGAN FASILITAS INTERPRETASI BERBASIS QR CODE MENGGUNAKAN SYSTEM DEVELOPMENT LIFE CYCLE (SDLC): STUDI KASUS DI MUSEUM NEGERI SRI BADUGA, BANDUNG
Main Article Content
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan sistem informasi yang khusus memfasilitasi interpretasi koleksi museum agar dapat mengoptimalkan penyampaian informasi koleksi yang pada akhirnya dapat memberikan pengalaman lebih kepada pengunjung. Metode penelitian menggunakan pendekatan kualitatif dengan teknik analisis System Development Life Cycle (SDLC). Pengumpulan data dilakukan melalui studi dokumentasi, wawancara, dan observasi pada masing-masing aspek pengembagan SDLC. Penelitian ini menghasilkan sistem informasi berupa fasilitas interpretasi berbasis QR Code yang terhubung dengan konten informasi dalam flatform website yang berisi informasi mengenai tema-tema koleksi seperti deskripsi, lokasi temuan dan klasifikasi koleksi yang akan menambah augmented experience bagi para pengunjung Museum Negeri Sri Baduga.
Article Details
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).